Harga Suzuki V-Strom 650 dan Spesfikasi Februari 2017
Harga Suzuki V-Strom 650
– Motor tangguh dengan tenaga mesin yang besar tentu membuat setiap
pengendaranya akan merasakan kenikmatan tersendiri ketikan
menungganginya. Dan ketika mendengar nama Suzuki V-Strom pastinya sobat
otomotif sudah tak asing lagi dengan kendaraan berkapasitas mesin besar
ini, yapss motor tangguh yang di hadirkan Suzuki bersama dengan beberpa
motor big bike lainnya seperti Suzuki Burgman 200, Suzuki GSR 750 dan
suazuki Hayabusa ini di khususkan bagi para peconta otomotof yang
memiliki jiwa petualang.
Advertisement
Hadir
sebagai salah satu motor premium dari 4 series motor bertenaga dan
berkelas di Indonesia dari Suzuki dalam beberapa waktu yang lalu, bisa
di bilang menjadi salah satu strategi pasar terbaik Suzuki untuk menarik
minat masyarakat akan tunggangan bertanaga yang satu ini. Memiliki
tenga mesin yang cukup besar dengan adanya kapasitas mesin 650 cc
tentulah membuat laju dari motor yang satu ini bisa di andalkan apalagi
ketika di bawa ke medan jalan yang bergelombang, motor ini bisa menjadi
pilihan terbaiknya.
Akan tetapi
dipasarkannya Suzuki V-Strom 650 di Indonesia bukan menjadi pilihan yang
tepat untuk sobat otomotof yang memiliki budget dengan kapastias minim
karena seperti seri big bike Suzuki yang lainnya harga Suzuki V-Strom
650 ini di jual dengan bandrol harga yang sangat tinggi bahkan hampir
mencapai angka 200 juta rupiah. Namun menariknya dengan harga jualnya
yang super mahal, motor ini benar-benar tampil beda karena memiliki
desain sporty lengkap dengan fairing yang di buat dengan hanya model
setengah badan.
Apalagi bersama dengan harga Suzuki V-Strom 650
yang di bandrol cukup mahal, motor yang di kategorikan sebagai motor
Adventure ini juga mempunyai beberpa kelebihan yang tak banyak di miliki
motor adventure lainnya yakni kekuatan kokoh yang ada pada kaki-kaki
dari Suzuki V-Strom 650. Hal ini tentu saja di berikan akan setia
pengendara yang menggunakan motor ini akan tetap merasakan pengalaman
baru berkendara dengan suspensi yang empuk meskipun berada di jalan yang
bergelombang. Adapun bagi sobat otomotof yang ingin memilikinya
silahkan simak Review Spesifikasi dan Harga Suzuki V-Strom dibawah ini.Spesifikasi dan Harga Suzuki V-Strom
Spesifikasi Suzuki V-Strom 650 | |
Mesin |
|
Dimensi |
|
Rangka |
|
Dimensi Dan Desain
Dilihat
sekilas motor yang satu ini memang terlihat berpostur jangkung karena
sejatinya Suzuki mendesain motor Suzuki V-Strom 650 ini dengan memiliki
dimensi panjang 2290 mm, lebar 835 mm dan tinggi 1405 mm serta mempunyai
bobot seberat 214 gr. Menungkang motor yang satu ini mungkin akan
terasa cukup tingi karena big bike ini mempunuai tinggi jok 835 mm.
Harga Suzuki V-Strom 650 memang cukup mahal nih, tapi dengan bandrol
harganya yang mahal motor ini juga menjadi motor yang sanggup melahap
hampir semua medan.
Advertisement
Adapun
dengan desain yang terlihat jangkung, namun motor ini mampu memberikan
setiap pengendaranya merasa nyaman karena sudah di sertakan fairing yang
di bentuk hanya setengah body dan memiliki headlamp multi reflector
yang di dalamnya terdapat lampu halogen 60 / 55w yang mampu memberikan
distribusi cahaya yang luar biasa. Tak teringgal dengan bandrol harga
Suzuki V-Strom 650 yang di lego cukup mahal, motor ini juga mempunyai
kaca depan berbentuk Windscreen untuk mmbuat angin didepan tak langsung
mengarah ke pengendara. Oya sementara untuk kapasitas bensin sudah
disediakan tangki bensin berkapasitas 20.0 L.
Performa Mesin
Dan
seperti namanya, yaitu Suzuki V-Strom 650, motor petualang yang satu
ini memiliki kapasitas mesin sebesar 650 cc dengan memiliki type mesin 4
tak 2 silinder dengan teknologi DOHC serta memiliki 8 katup dan system
pendinginan berupa liquid (cairan) serta terdapat pula teknologi 900
V-Twins yang membuat putaran mesin motor yang satu ini mampu membuat
akeslerasi yang cukup mantapr. Bahkan dengan memiliki diameter Bore dan
Stroke dengan ukuran 81.0 mm x 62.6 mm serta mempunyai perbandingan
kompresi sebesar 11.2 : 1 membuat performa motor yang satu ini dapat
melaju dengan cepat dan stabil.
Memiliki
tamungan BBM yang luas dan juga dimilikinya teknologi ramah lingkungan
fuel injection menjadikan motor ini dapat menahan daya pakain bahan
bakar jauh lebih irit sehingga sobat otomotif tak perlu repot bola-balik
mengisi bensin. Kemuadian bersama dengan harga Suzuki V-Strom 650 yang
mahal, motor adventure ini juga dilengkapi dengan beberpa teknologi
canggih seperti Suzuki Dual Throttle Valve (SDTV), Throttle-Body
Integrated Idle Speed Control (TI-ISC), Advanced Digital Engine
Management kemudian Suzuki Composite Electrochemical Material (SCEM) dan
juga Twin Iridium Spark Plugs.
Dimana
kesmua teknologi yang ada diatas membuat perofrma mesin motor ini
semakin bertenaga. Bahkan dengan adanya system percepatan mencapai 6
tingkatan yang dapat digunakan secara halus membuat perofrma mesin dari
motor ini sebanding dengan harga Suzuki V-Strom 650 yang di bandrol
cukup mahal. Adapun dengan menggunakan berbagai teknologi canggih yang
ada membuat motor ini juga mampu menembus batas kecepatan atau top speed
mencapai 205-210 km/jam sehingga tak heran bila banyak sobat otomotof
yang menginginkan big bike yang satu ini sebagai motor pribadi anda.
Advertisement
Rangka Dan Suspensi
Dihadirkan
dengan memiliki top speed yang sangat tinggi, Suzuki V-Strom ini juga
di lengkpai dengan system pengereman yang sangat apik guna menahan
lajunya yang cepat. Dimana hal ini terlihat dari adanya sistem
pengereman berupa rem cakram ganda berukuran 310 mm yang berada di
bagian depan serta rem cakram tunggal berukuran 210 di bagian belakang
yang di sertai dengan teknologoi ABS (Anti-Lock Brake System). Dengan
hal ini tentu saja keamanan dan keselamatan dari setiap pengguna akan
terjaga. Hal ini jugalah yang menjadikan harga Suzuki V-Strom 650 ini
cukup mahal.
Dilain sisi hadir dengan
menggunakan body yang jangkung memang dikarenan pada bagian depan
Suzuki membuat sistem suspensi dengan tipe telescopic. Sementara untuk
sistem suspensi di bagian belakang motor yang satu ini menggunakn tipe
Link type (Monoshock) yang di lengkapi dengan fitur 5-Way Adhustable
Pre-Load yang memungkinkan setiap pengguna mampu mengatur tingkat
keempukanya sesuai dengan selera. Sedangkan untuk bagian roda, pada
bagian roda depan Suzuki menggunakan ukuran 120/70ZR17M dan pada bagian
belakang 190/50ZR17M.
Fitur
Sebanding
dengan harga Suzuki V-Strom yang mahal, motor bertenaga tinggi ini juga
di lengkapi dengan tampikan panel indikator yang terbilang sangat
lengkap. Dimana pada panel tersbebut hampir semanya menggunakan system
digital dengan menampilka banyak sekali menu dari mulai kapasitas
bensin, kecepaan, percepatan yang tengah di gunaka hingga samapi
kecepatan yang sedang berjala. Adapun tak tetinggal ada pula panel
indikator yang menunjukan posisi lampu sein ketika dinyalakan. Untuk
system starternya sendiri Suzuki V-Strom menggunakan type Electric
sehingga mempermudah setiap pengguna yang ingin mengedarainya.
Harga Suzuki V-Strom 650 | |
Harga Suzuki V-Strom 650 Baru |
|
Harga Suzuki V-Strom 650 Bekas |
|
Harga Suzuki V-Strom 650 Terbaru |
- Harga Suzuki V-Strom 650 diatas masih bisa berubah sewaktu-waktu
- Harga Suzuki V-Strom 650 diatas merupakan harga OTR Jakarta
- Bisa terjadi perbedaan di setiap daerahnya
Nah
seperti yang sobat otomotif bisa lihat, bahwa sannya harga Suzuki
V-Strom 650 ini sangatlah mahal bahkan bisa di katkan mencapai Rp192
juta rupiah. Sehingga tak heran sih bila para penunggang motor yang satu
ini adalah para bikers-bikers dengan penghasilan yagn tinggi. Karena
dengan tersebut bisa dikatkan hanya para pengusahan sukses atau juga
para eksekutif muda yang dapat membelinya. Adapun dengan adanya
kepemiliki teknologi dan juga kekuatan mesin yang ada pun membuat motor
yang satu ini banyak di cintai.
Baca Juga : Harga Suzuki GSR 750 dan Spesifikasi
Didatangkannya
Suzuki V-Strom 650 ke pasar Indonesia menjadi bukti bahwa pasar
otomotif di Indonesia sangatlah menarik minat para produsen motor dunia
termasuk juga Suzuki yang selama ini kita kenal sebagai salah satu
produsen moter tebaik yang dapat memberikan perlawanan pada setiap
produsen motor yang ada saat in di Indonesia termasuk juga Honda dan
Yamaha. Nah kiranya sekian informasi yang bisa kami sampikan semoga
Spesifikasi dan Harga Suzuki V-Strom 650 di atas bisa bermanfaat bagi
sobat otomotoif yang sendan mencari informasi terkait motor ini. “SALAM
OTOMOTIF”
Tidak ada komentar:
Posting Komentar